Pecundangi Tuan Rumah, Bhayangkara FC Lolos Baringeng Cup
Redaksi
Minggu, Oktober 14, 2018 | 19:19 WIB
Last Updated
2021-03-08T07:54:39Z
SOPPENGTERKINI.COM,SOPPENG - Turnamen Sepakbola Mini Baringeng Cup II Tahun 2018 hari ke 3 putaran ke 2 mempertemukan Bhayangkara FC Polres Soppeng melawan Tim CRT FC selaku tuan rumah, Minggu 15/10/2018 sore.
Turnamen Sepakbola Mini Baringeng Cup II dihelat mulai 11/09/2018 di Lapangan Merdeka, Desa Baringeng, Kecamatan Lilirilau, Kabupaten Soppeng, Sulawesi selatan (Sulsel).
Pertandingan kedua tim ini berlangsung sengit karena saling menyerang dibabak pertama dari keduanya saling membahayakan gawang.
Dimenit 10 Tim Bhayangkara FC Polres Soppeng berhasil membobol gawang Tim CRT FC lewat sepakan kaki dari pemain Bhayangkara FC no punggung 10.
Serangan serangan terus dibangun tim CRT FC (Tuan rumah) hingga dimenit 15 lewat tendangan bebas no punggung 7,berhasil menyamakan kedudukan skor 1-1 hingga babak 1 usai.
Di babak II hingga menit akhir Tim Bhayangkara FC Polres Soppeng dinyatakan lolos dibabak putaran ketiga dengan akhir Skor 5-1.
Sekadar diketahui Turnamen Sepak Bola Baringeng Cup II 2018 diikuti 120 tim baik dalam maupun dari luar Kabupaten Soppeng, yaitu Kabupaten Bone dan Wajo.
Penulis: Lantur
Editor: Abhy

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
OkeSulsel.Com, Wajo - Bupati Wajo Dr H Amran Mahmud memimpin dan mengawal langsung 14 truk bantuan kemanusiaan untuk korban bencana gemp...
-
OkeSulsel.Com, Wajo - Kepengurusan Jaringan Media Siber (JMSI) Sulawesi Selatan resmi dikukuhkan di ruang pola Bupati Wajo. Ahad, 27 Desembe...
-
Aksioma.Media, Pacitan – Babinsa dan Perangkat Desa Donorojo membagikan paket Sembako untuk membatu kesulitan ekonomi yang dialami oleh wa...
-
Kepala Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Wajo Ir Armayani M.Si SOPPENGTERKINI.COM ,WAJO --Warga masyarakat di Kabupaten Wajo kini "gala...
-
Silaturahim dan Lailatul Ijtima’ di kediaman Drs KH Amirullah Amri, Jalan Teuku Umar 10 Nomor 46, Kamis 10/1/2018 SOPPENGTERKINI.COM,MAKASSA...
Iklan
