Home
hukum dan kriminal
Penemuan Mayat
Geger, Warga Donri Donri Temukan Jasad Pria Dibelakang Warkop
Geger, Warga Donri Donri Temukan Jasad Pria Dibelakang Warkop
Redaksi
Senin, Oktober 01, 2018 | 17:31 WIB
Last Updated
2021-03-08T07:54:43Z
AKSIOMA.CO.ID,SOPPENG - Warga yang nongkrong di Warkop Madah Tajuncu Kabupaten Soppeng, Sulawesi Selatan, digegerkan penemuan jasad pria bersimbah darah.
Jasad pria yang ditemukan tepat dibelakang Warkop Madah tajuncu tersebut adalah Syamsu (45) warga Warga Dusun Daoe Desa Donri-Donri, Kecamatan Donri-Donri.
Kapolsek Donri-Donri AKP Pawe kepada awak media membenarkan adanya penemuan jasad pria yang mengeluarkan darah dari mulut nya.
"Setelah menerima menerima pengaduan masyarakat, langsung menuju TKP dan memasang Police Line. Selanjutnya mayat sudah dibawah ke RSUD Latemmamala," katanya.
Namun menurut AKP Pawe, setelah korban diperiksa oleh tim medis, tidak ditemukan tanda tanda kekerasan ditubuh korban meski ditemukan bersimbah darah.
"Tidak ditemukan adanya tanda tanda kekerasan pada tubuh almarhum. Awalnya, memang kami menduga almarhum adalah korban penganiayaan.," katanya.
Penulis: Lantur
Editor: Abhy

Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
Okesulsel.Com, Wajo- Satuan Lalulintas Polres Wajo dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid-19 terus gencar melakukan sosialisas...
-
Kades Baringeng foto bersama usai pelantikan AKSIOMA.CO.ID ,SOPPENG --Bupati Soppeng H.A.Kaswadi Razak SE resmi melantik 29 Orang Kepala De...
-
AKSIOMA.CO.ID,PALOPO - Unit Jatanras Satuan Reserse Kriminal (Reskrim) Polres Kota Palopo berhasil mengungkap perjudian kupon putih, Sabtu...
-
Okesulsel,Com, Sekadau - Melalui program "Jumat Berkah" yang dilaksanakan setiap hari Jumat, Sat Lantas Polres Sekadau kembali m...
-
Sekda Wajo H Amiruddin hadiri Diklat 3 in 1 di Balai Diklat Industri (BDI) Kota Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), Senin 18/3/2019. SOPPE...
Iklan
